Komunikasi Keperawatan pada Pasien Kritis
oleh : MEITA KHOIRUR ROSITA Follow Like Komunikasi Keperawatan pada Pasien Kritis Sumber gambar: http://trombinos.blogspot.com/2015/07/rahasia-ruang-icu-yang-perlu-kita.html Pasien kritis adalah pasien yang secara fisiologis tidak stabil, sehingga mengalami respon hipermetabolik komplek terhadap trauma, sakit yang dialami yang dapat mengubah metabolisme tubuh, hormonal, imunologis dan homeostatis nutrisi. Pasien kritis memiliki masalah yang kompleks, yang mengancam keselamatan jiwa. Pasien kritis memerlukan perawatan yang intensif dan membutuhkan alat untuk memantau kondisi dan menjaga kelangsungan hidup, sehingga pasien kritis memerlukan perawatan di ruang Intensive Care Unit (Menerez, Leite, & Nogueria 2012). Menurut Neiden, 2012 (dalam Alshehri dan Ismaile, 2016) ICU merupakan area unik di rumah sakit dengan staf yang memenuhi syarat, peralatan, perawatan dan pemantauan lanjutan. Di area ini, pasien dapat dipantau dan dipertahankan fungsi tubuhnya. Menurut